Saturday, February 16, 2019

Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]


Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]


Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]

Sistem Ekonomi – Apakah Sobat  tahu mengenai  Sistem Ekonomi? Sistem ekonomi memiliki pengeertian  adalah  suatu cara untuk mengatur sereta  mengorganisasi seluruh kegiatan perekonomian dalam suatu masyarakat yang dilakukan oleh para pemerintah ataupun pihak swasta yang berlandaskan sebuah prinsip yang tertentu untuk meraih sebuah  kemakmuran dan kesejahteraan bersama.


Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]


Nah itulah pengertian singkat tentang Sistem Ekonomi Sobat, untuk penjelasan lebih lanjutnya mengenai  Sistem Ekonomi mari kita ulas bersama artikel dibawah ini. Selamat membaca!.



Pengertian Sistem Ekonomi Menurut Para Ahli

Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]



Setelah kita mengetahui tentang Pengertian Sistem Ekonomi secara umum, kita mungkin masih bingung tentang sistem ekonomi itu. Nah maka dari itu berikut ada beberapa pendapat menurut para  ahli yang mendefinisikan tentang Pengertian Sistem Ekonomi, mari kita ulas  bersama.
Gilarso (1992: 486) :
Sistem Ekonomi adalah suatu  tata cara untuk dapat  mengoordinasikan semua perilaku masyarakat (sepereti para produsen, konsumen, pemerintah, bank, dan lain  sebagainya) dalam menjalankan keseluruhan  kegiatan ekonomi (seerti produksi, distribusi, konsumsi, investasi, dan lain sebagainya) sehingga dapat  membentuk suatu kesatuan yang sangat teratur dan  dinamis, serta  kekacauan bisa dapat dihindari.
Gregory Grossman dan M. Manu :
Sistem Ekonomi sendiri  merupakan suatu kumpulan dari beberapa  komponen yang terdiri dari atas agen ekonomi, dan juga lembaga di bidang ekonomi yang tidak hanya  saja saling berhubungan satu dengan lainnya  melainkan pula  sampai suatu tingkat yang tertentu yang saling menopang dan mempengaruhi satu dengan  lainnya.

Fungsi Sistem Ekonomi

Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]


Setelah mengetahui tentang Pengertian Sistem Ekonomi, tentunya kita harus juga   mengetahui mengenai  Fungsi Sistem Ekonomi. Sistem Ekonomi mempunyai  banyak fungsi yang sangat penting  bagi perekonomian suatu negara di seluruh dunia. 

Berikut ini fungsinya yang telah SobatPercaya rangkum :

  • Sebagai penyedia bantuan bertujuan  untuk  suatu organisasi memproduksi ataupun  menghasilkan sesuatu.
  • berfungsi Untuk mengkoordinasi suatu aktivitas  individu dalam suatu perekonomian.
  • Selanjutnya ialah  sebagai pengatur dalam hal pembagian hasil produksi di seluruh anggota masyarakat, supaya  dapat  terlaksana sesuai dengan apa yang diharapkan.
  • Menciptakan suatu mekanisme tertentu agar distribusi barang ataupun sebuah kegiatan  jasa dapat berjalan lebih baik ke seluruh lapisan  masyarakat.



 Ciri – Ciri Sistem Ekonomi

Sistem Ekonomi, Pengertian, Fungsi serta Ciri-cirinya [LENGKAP]


Untuk Ciri – Ciri Sistem Ekonomi di dapat ambil berdasarkan Sistem Ekonomi yang di anut atau digunakan oleh beberapa negara, Sistem Ekonomi sendiri dibagi menjadi dua yaitu : Sistem Ekonomi Tradisional, Sistem Ekonomi Terpusat/Komando (Sosialis)


Untuk ciri – ciri dari masing – masing Sistem Ekonomi diatas  adalah sebagai berikut :

1. Sistem Ekonomi Tradisional


Adapun, ciri-cirinya  sistem ekonomi tradisional adalah  sebagai berikut ini:

  • Masih bergantung kepada sektor bidang pertanian ataupun bidang agraris
  • Tidak  adanya pembagian lapangan kerja yang jelas
  • Masih mempunyai ikatan tradisi yang bersifat  kekeluargaan, sehingga sistem ekonomi tradisional ini memiliki sifat yang kurang dinamis.
  • Masih menggunakannya  teknologi produksi yang sangat sederhana atau apa adanya.



2. Sistem Ekonomi Terpusat/Komando (Sosialis)


Ciri-cirinya  sistem ekonomi terpusa/komndo(sosialis) sebagai berikut:
  • Seluruh kegiatan perekonomian di suatu  negara tersebut diatur serta  ditetapkan oleh pemerintah baik dari sistem produksi, distribusi, dan konsumsi serta penepatan harga jualnya tersebut.
  • Tidak memiliki  kebebabasan dalam urusan berusaha. Karna, hak milik perorangan atau swasta tidak di akui oleh lembaga pemerintah.
  • Seluruh peralatan  yang digunakan untuk melakukan produksi dikuasai oleh lembaga negara tersebut.


Baca Juga : Pengertian Hukum 



Nah itu dia Sobat tentang Sistem Ekonomi: Pengertian, Fungsi, serta  Ciri – Cirinya  [Terlengkap], jangan luoa  terus update terbaru dari SobatPercaya dan teruslaah belajar dan sematlah menggapai cita-cita . Semoga bermanfaat! dan sampai Jupai!!!.


Sistem Ekonomi

0 komentar:

Post a Comment